Resep 2 (Tumor otak)
Bahan:
- 6 buah cakar ayam kampung
- 3 tangai seledri
- 3 buah bawang putih
- Garam secukupnya
Cara mengolah:
- Cakar ayam dicuci hingga bersih lalu potong menjadi 3 bagian.
- Dengan bahan-bahan yang lain direbus dalam 8 gelas aiar biarkan airnya menyusut hingga tersisa 6 gelas.
Aturan Pakai:
- Minum 3 kali sehari sebanyak setengah gelas sekali minum.
- Lakukan secara rutin.
No comments:
Post a Comment